Menolak Tua, Sosok Sophia Latjuba dan Rahasia Awet Mudanya

Tampil awet muda di usia yang tak lagi belia, tentu menjadi idaman setiap wanita. Tampaknya itulah yang membuat sosok Sophia Latjuba tetap menjadi idola di dunia hiburan. Di usianya yang mencapai setengah abad, penampilannya selalu segar bak anak muda.

Namanya sangat tersohor di Indonesia dan juga mancanegara. Mengawali karirnya pada awal tahun 80-an, artis ini menarik perhatian bahkan hingga sekarang.

Perawakan ramping dan tinggi, ditambah paras cantik membuat namanya melejit sebagai artis awet muda.

Rahasia Sehat Sophia Latjuba

Kecantikan artis ini memang sudah diakui sejak dahulu. Perempuan Indo Jerman ini mempunyai tinggi badan yang sangat ideal.

Bahkan, umurnya kini telah lebih dari setengah abad. Lalu, apa gerangan rahasia awet muda artis multitalenta ini?

1. Menjaga Pola Makan

Dilansir dari beberapa sumber, Sophia Latjuba memang menjalani pola hidup yang sangat sehat. Rupanya hal ini menjadi salah satu resep sehat dan awet muda artis nan cantik jelita ini. Pola makan teratur dan sehat adalah salah satu yang dijaga.

Makanan merupakan salah satu faktor yang sangat berpengaruh pada kesehatan dan body shape. Asupan nutrisi yang seimbang akan memberikan efek baik pada kesehatan, demikian pula sebaliknya.

Tak heran jika artis ini tetap terlihat glowing karena nutrisi yang baik juga akan mempercantik penampilan kulit.

Maka, menjaga pola makan dengan mengatur menu sehat adalah salah satu resep sehat dan awet muda artis dan juga tips untuk tetap cantik usia senja.

Baca juga: Nikita Willy Tetap Langsing Setelah Melahirkan, Kepoin Yuk Caranya!

2. Mengurangi Makan Daging

Asupan produk hewani termasuk ke dalam makanan yang jarang dikonsumsi oleh Sophia Latjuba. Rupanya, hal ini menjadi salah satu resep sehat dan awet muda kebanyakan artis. Resep ini bisa juga menjadi salah satu tips sehat untuk diikuti.

Asupan protein memang dibutuhkan oleh tubuh. Namun, tidak selamanya harus makan daging. Protein juga bisa didapatkan dari sumber nabati seperti tahu atau tempe. Hal ini jugalah yang dilakukan oleh artis cantik ini, yaitu mengganti daging dengan tahu dan tempe.

Asupan protein nabati dipercaya oleh artis cantik ini sebagai alasan kulitnya tetap terlihat awet muda, meskipun usianya tak lagi muda. Meskipun tidak menghindari, namun Sophia mengurangi asupannya.

3. Menjadi Vegan

Sebuah statement bahwa Sophia Latjuba menjalani hidup sebagai vegan bukanlah isapan jempol. Selain diucapkan sendiri, hal ini juga terlihat dari penampilan sehat dan menawan karena sangat menjaga makanan.

Menjadi vegan atau mengonsumsi makanan vegetarian tidak akan sulit dilakukan di Indonesia. Hal itulah yang juga dikatakan oleh artis serba bisa ini. Indonesia memiliki banyak sumber makanan pengganti daging seperti umbi-umbian atau kacang-kacangan.

Dengan potensi alam yang melimpah, tips sehat dengan makan sayuran ini bisa ditiru oleh siapapun. Sayuran memang memberikan manfaat yang besar dan jangka panjang dibandingkan konsumsi hewani.

4. Memilih Camilan Sehat

Kebanyakan orang gagal dalam menjalani hidup sehat karena tergoda dengan camilan. Padahal, memilih camilan sehat juga tidak sulit. Hal ini dibuktikan juga sebagai resep sehat dan awet muda Sophia.

Camilan yang dipilih tidak sembarangan. Tentu saja, ia sangat menjauhi cemilan sejenis gorengan atau keripik. Kandungan minyak, garam dan MSG yang berlebihan sangat berpengaruh pada kesehatan.

Selain memilih jenis camilan, menikmati camilan juga harus dengan waktu yang beraturan. Menikmati cemilan terkadang membuat seseorang kenyang namun lupa mengkonsumsi makan main course dengan gizi seimbang.

5. Rutin Berolahraga

Rahasia lain agar awet muda adalah rutin berolahraga. Jenis olahraga yang dipilih oleh artis kelahiran tahun 1970 ini adalah yoga. Olahraga pernapasan ini memberikan keseimbangan fisik dan mental yang baik.

Jenis olahraga apapun sebenarnya bisa dipilih jika ingin mencari resep sehat dan awet muda. Hal yang penting dari aktivitas olahraga adalah konsistensi dan sesuai dengan usia serta kekuatan tubuh.

Sesederhana jalan kaki atau senam juga bisa menjadi resep sehat dan awet muda, asalkan dilakukan dengan konsisten. Jika ingin menambah intensitas dan frekuensinya, pastikan menyesuaikan dengan usia dan kondisi fisik serta kesehatan masing-masing.

Sophia Latjuba, di usianya yang telah melewati setengah abad tetap rutin melakukan olahraga yoga. Selain pola makan yang sangat sehat, kebiasaan olahraga ini juga membantu membuat penampilannya sangat sehat dan tetap menawan.

Share:

Hi it's me Syifa! seorang penulis profesional yang suka berbagi inspirasi tentang fashion, outfit, makeup, dan skincare. Happy beauty..

Tinggalkan komentar

  • https://aceh.lan.go.id/wp-content/giga/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • slot gacor hari ini
  • slot pulsa
  • slot pulsa
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto slot
  • slot deposit pulsa
  • https://www.dcmeadows.com/
  • https://www.lepicardycamping.com/
  • Situs toto macau